Tuesday, October 6, 2015

Evernote Membuat Hidup Anda Lebih Mudah (Evernote Can Make Your Life Easier)

Brosis sekalian,

Bukan tanpa sebab kenapa aplikasi Evernote ini sekarang telah di download lebih dari 100juta pengguna diseluruh dunia. Evernote telah menjadi aplikasi yang paling produktif saat ini untuk mereka yang membutuhkan 'personal assitant' dalam dunia kerja dan kehuidupan sehari-hari.

Evernote Apploication
Evernote

Fitur dari Evernote ini banyak sekali, dan aplikasi ini bisa menjadi alat yang sangat berguna bagi mereka yang mempunyai bisnis kecil dan menegah. Dibawah akan menjelaskan beberapa fitur Evernote yang akan membuat hidup kita semakin mudah !.

1. Data anda bisa diakses dimana saja, kapan saja
Selama kita mempunyai smartphone, komputer, laptop atau tablet dan aplikasi Evernote telah ter-install di dalamnya, kamu dapat mengakses semua data yang telah disimpan kapan saja, dimana saja. Hal ini akan sangat berguna bagi mereka yang bergerak di bidang industri kecil dan menengah.

2. Alat pencari yang powerfull.
Bayangkan dijika file, folder, kabinet, dan lainnya dapat di cari dalam hitungan detik dengan hanya mengetikkan beberapa kata kunci di aplikasi Evernote!. Semua data yang disimpan di Evernote bisa di cari dengan cepat, kalau boleh saya bilang ini seperti "Control + F" yang sangat super sekali.


3. Reminder
Anda pernah lupa kombinasi loker atau gembok ? atau nomor telp / pin bb seseorang ? atau lupa PIN ATM bank anda ? jika kamu menyimpan itu semua ke dalam Evernote, kamu tidak perlu sampai membuka kembalo berkas-berkas atau menggali email lama untuk mencarinya atau bahkan menelpon teman dalam keadaan panik :).

4. Merekam Meeting
Aplikasi ini dapat merekam audio (yang berupa percakalan diantara seseorang),jd kamu tidak perlu takut lagi lupa akan pokok bahasan didalam meeting dan keuntunhgan lainnya kamu bisa lebih konsentrasi ke dalam meeting karna tidak perlu mencatat ini dan itu.

5. Mengatur Busniess Card
Kita akan mengalami kesulitan untuk mengatur (dan mencari kartu nama seseorang) jika bisnis card sudah banyak. Aplikasi Evernote aja membuat semacam virtual rolodex dengan mengambil foto dari bisniss card, dan setiap bisnis card akan menjadi lebih lengkap lagi jika kita memberikan Evernote untuk mengakses linkedin.

6. Mencatat Semua Pengeluaran Selama Perjalanan (Traveling)
Sudah sangat umum jika kita waktu melakukan perjalanan tugas kantor terkadang suka terkadang suka panik mencari bukti pembayaran, entah itu parkir, pembelian makanan, dan lainnya.
Hal diatas tidak akan terjadi jika kita menggunakan Evernote, cukup foto bukti pembayaran dan berkas2x lainnya dan simpan mereka ke dalam Evernote !

7. Menyimpan Artikel Online
Suka membaca artikel di internet tapi terkadang tidak ada waktu (belum sempat) membacanya ? jangan kawatoir, fitur Web Clipper di dalam Evernote memungkinkan anda menyimpan / mendownload artikel online agar bisa dibaca suatu saat nanti.

8. Preserve Whiteboards and Slides
Pernah berharap Anda memiliki catatan permanen dari coretan papan tulis / whiteboard Anda dan tim Anda dibuat dalam pertemuan , atau slide mengagumkan Anda melihat dalam seminar konferensi ? Mengambil gambar mereka dengan smartphone Anda atau meja dan menyimpannya dalam Evernote untuk referensi di masa mendatang .

9. Membuat Presentasi
Ingin membuat presentasi tapi tidak tersedia aplikasi Power Point ? jangan kawatir, kamu bisa membuat presentasi di dalam aplikasi Evernote.

15. Membuat To-Do List Secara Visual.
Evernote dapat membuat todo list secara visual dengan cara mengambil foto dari apa yang akan kamu selesaikan, dan kamu akan menyadari bahwa todolist visual akan lebih bermanfaat / informatif daripada todolist berdasarkan text biasa.

16. Membuat Daftar Isi (Table of Contents)
Apakah pernah berfikir bahwa semua yang anda pikirkan dan catat dan di bentuk menjadi sebuah "daftar isi" ?, Evernote bisa melakukan itu !

17. Menandatangani Dokumen Lebih Mudah
Salah satu perbandingkan besar Evernote dengan aplikasi lain adalah dia mendukung paperless lifestyle dengan berbagai tools add-on nya , hal ini sangat membantu mereka yang suka bekerja dalam lingkungan paperless.

Aplikasi Evernote sekarang sudah tersedia hampir disemua platform, jadi monggo didownload dan dicoba.

Website Remis Evernote : https://evernote.com/


OK brosis sekalian, mungkin ada yang bisa menambahkan ?

0 comments:

Post a Comment